­

Floweria Aluna Zara, Birth Story

23.51 / BY Trimiyati Yuliana
H+1 Jum’at 23 Agustus 2019 Hari ini sehari pasca aku melahirkan baby ku secara normal Kalau inget rasa sakitnya kontraksi, ya ampun pengen buang jauh dan ga pengen ulangin lagi. Tapi, cerita tentang melahirkan ga melulu soal sakitnya kan? Hehe Berawal dari Jadwal ujian Dinas di Kantor yang mepet banget sama HPL ku yaitu 22 Agustus, aku ujian ODP tanggal 21 Agustus. Sengaja request karena aku kenal sama orang SDM nya dan minta jadwal ujian...

Continue Reading